Penjabat Sekda DKI Batal Dilantik, Ini Kata Marullah Matali
Jakarta, Penaberita.id—Rencana Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Penjabat Sekretaris Daerah (Sekda) batal dilakukan. “Jika mengacu pada jadwal, seharusnya saya pulang pada 5 Agustus…